Minggu, 02 November 2014

Pemeriksaan yang perlu puasa

Untuk pemeriksaan tertentu pasien harus puasa selama 8 – 12 jam sebelum diambil darah.

Glukosa

Puasa 10 - 12 Jam
TTG (Tes Toleransi Glukosa)

Puasa 10 - 12 Jam
Glukosa Kurva Harian

Puasa 10 - 12 Jam
Trigliserida

Puasa 12 Jam
Asam Urat

Puasa 10 - 12 Jam
VMA

Puasa 10 - 12 Jam
Renin (PRA)

Puasa 10 - 12 Jam
Insulin

Puasa 8 Jam
C.Peptide

Puasa 8 Jam
Gastrin

Puasa 12 Jam
Aldosteron

Puasa 12 Jam
Homocysteine

Puasa 12 Jam
Lp(a)

Puasa 12 Jam
PTH Intact

Puasa 12 Jam
Apo A1

Disarankan Puasa 12 Jam
Apo B

Disarankan Puasa 12 Jam


*Sumber : Pedoman Praktik Laboratorium Kesehatan yang Benar (Good Laboratory Practice), Depkes RI; 2008

Tidak ada komentar:

Posting Komentar